MOI - Masyarakat Opto Indonesia adalah organisasi profesi ilmiah untuk bidang terkait sains dan teknologi opto. Opto disini meliputi seluruh aspek di semua bidang penelitian, antara lain : optoelektronik, divais optik, fotonik, divais fotonik, pencitraan dan lain-lain.